Selasa, 13 Oktober 2015

FIKIH ---IPTEK

KEBERADAAN IPTEK
Ilmu itu harus didahulukan atas amal, karena
1. Ilmu merupakan petunjuk dan pemberi arah amal yang akan dikerjakan, dalam hadist Mu'adz disebutkan "Ilmu itu pemimpin dan Amal adalah pengikutnya"
2. Ilmu yang membenarkan niat dan memperbaiki Perbuatan yang akan dilakukan Imam Bukhori engingatkan dalam kitabnya, dalam persoalan ilmu dan amal sehingga mereka tidak salah mengerti dengan pernyataan "Ilmu itu tidak bermanfaat kecuali disertai dengan amal, yang pada giliranya mereka meremehkan ilmu pengetahuan dan pada giliranya ereka meremehkan ilmu pengetahuan dan pada ahirnya mereka enggal mencari ilmu
3. ilmulah yang menyebabkan rasa takut kepada Alloh dan mendorong manusia kepada amal perbuatan sebagaimana hadist nabi yang diriwayatkan bukhori dalam fathul bari I 158 yang artinya "Barang siapa diinginkan kebaikan oleh Alloh maka dia akan diberi pemahaman tentang agamanya.
4. Imam ghozali dalam kitabnya ihya ulumudin dan min Haj al abidin dan al hafid al mundiridalam kitabnya AT Tarhib wat Tarhib Keduanya menjelaskan bahwa "Ilmu itu didahulukan dari amal"
5. Kholifah Imam bin Abdul Aziz mengatakan "Barang siapa melakukan sesuatu perbuatan tanpa ilmu pengetahuan tentang itu maka apa yang akukan rusak lebih banyak dari pada apa yang dia lakukan"
6. Imam Hasan Al Basri memperingatkan orang yang tekun beribadah dan beramal tetapi tidak membentenginya dengan ilmu dan pemahaman menyatakan bahwa "Orang yang beramal tetapi tidak bergabung dengan ilmu pengetahuan tentang itu bagaikan orang yang melangkahkan kakinya tetapi tidak memiliki jalan yang benar, orang yang melakukan sesuatu tetapi tidak memiliki pengetahuan tentang sesuatu itu maka dia akan membuat kerusakan yang llebih banyak dari pada perbaikan yang dia lakukan "Carilah ilmu selama ia tidak mengganggu ibadah yang engkau lakukan dan beribadahlah selama ibadah itu tidak mengganggu pencarian ilmu pengetahuan karena ada sebagian mereka yang melakukan ibadah etapi mereka meninggalkan ilmu pengetahuan, sehingga mereka keluar dengan pedang mereka untuk membunuh umat muhammad saw, kalau mereka mau mencari ilmu pengetahuan niscaya mereka tidak akan melakukan seperti apa yang mereka lakukan itu (MIFTAH Darul SA "ADAH 82)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar